Sabtu, 15 Maret 2014

RINCIAN TUGAS POKOK DAN TAMBAHAN

Sampai saat ini kadangkala seorang pendidik tidak mengetahui apa yang harus dilakukan sesuai dengan tugas tambahan yang diamanatkan kepada dirinya. Sehingga tidak dapat dihindari tugas-tugas yang dilakukan selalu over lapping (tumpang tindih) antara tugas yang satu dengan tugas yang lainnya. Dan bahkan salling lempar tanggungjawab jika terjadi suatu tugas/permasalahan. Padahal pedoman tugas ini sering dilampirkan pada setiap penerbitan SK Kepala Sekolah yang berkenaan dengan Tugas Mengajar Guru. Untuk itu tidak ada salahnya untuk DOWNLOAD di sini sebagai informasi dan pengetahuan bagi pendidik super.